Ide Jualan Takjil dengan Bentuk yang Unik ini Hanya Modal Pisang, Rasanya Renyah dan Cara Buatnya Mudah!

- 4 Maret 2023, 18:39 WIB
Resep pisang goreng crispy
Resep pisang goreng crispy /Instagram @rachveda.

3. Siapkan wadah lain, campur semua bahan kremesan untuk membuat pisang goreng crispy, aduk rata dan buat teksturnya lebih cair seperti susu.

Baca Juga: Ide Terbaru Bikin Stok Lauk Makan Sahur dan Buka Puasa Frozen Food, Dijamin Mudah dan Praktis Banget!

4. Panaskan minyak goreng dengan menggunakan api sedang, masukkan sedikit adonan kecokelatan.

Lalu masukkan irisan pisang masing-masing tiga iris yang dibentuk kipas yang sudah dibalut dengan adonan celupan.

5. Gunakan sutil untuk menempelkan adonan kremesan ke pisang, tuang sedikit demi sedikit adonan kremesan ke atas pisang goreng crispy.

Baca Juga: UPDATE: Kebakaran Depo Pertamina Plumpang, Korban Tewas 17 Orang, 49 Luka, Sebanyak 1.369 Orang Mengungsi

6. Siram-siram dengan minyak pisang goreng crispy dan balik sampai matang merata berwarna kuning kecokelatan.

7. Angkat dan tiriskan pisang goreng crispy, kemudian simpan pada piring saji.

8. Kini pisang goreng crispy sudah siap untuk dinikmati atau dijadikan ide jualan takjil yang bisa kamu kemas dengan kotak karton atau mika, rasanya renyah hanya modal pisang saja.

Selamat mencoba! ***

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah