Resep Cookies Ini Anti Gagal padahal Tanpa Telur Tanpa Mixer Tanpa Oven, Favorit untuk Isian Toples Lebaran

- 2 Maret 2023, 12:30 WIB
Resep cookies tanpe telur, tanpa mixer, dan tanpa oven tapi anti gagal untuk isian toples Lebaran
Resep cookies tanpe telur, tanpa mixer, dan tanpa oven tapi anti gagal untuk isian toples Lebaran /YouTube Cooking with Hel

Baca Juga: Bikin Lumpur Surga Terlembut Modal Seuprit, Cocok Jadi Ide Jualan Takjil Ramadan, No Oven No Mixer! Diaduk Aja

4. Baru kemudian, masukkan 2 bungkus susu bubuk rasa coklat yang masing-masing beratnya sekitar sekitar 14 gram sehingga total yang digunakan 28 gram.

5. Masukkan susu bubuk dengan diayak juga agar hasil adonan cookie tanpa telur ini nanti lebih lembut dan halus.

6. Kemudian, lanjutkan proses pengadukan tanpa mixer tapi menggunakan spatula. Aduk pelan dengan metode balik sampai adonan tampak tercampur rata.

7. Apabila adonan sudah tercampur rata, bentuk dengan cara ambil sekitar sepucuk sendok makan lalu bulat-bulatkan dengan tangan.

Baca Juga: Resep Taro Cheese Coconut Cookies, Kue Kering Lebaran 2023 yang Enak dan Renyah

8. Adonan cookies tanpa telur tersebut lalu disusun terlebih dahulu di atas piring dan tekan bagian atas menggunakan garpu untuk membentuk motif.

9. Baru selanjutnya, tambahkan choco chips sebagai topping atau bisa tambahkan hiasan lainnya agar isian toples Lebaran hasil olahan resep ini lebih cantik.

10. Ketika adonan sudah siap dipanggang, susun satu-persatu di atas teflon karena resep ini tanpa oven.

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah