Ide Jualan Takjil di Bulan Ramadhan, Bisa Bikin Untung Berkali-kali Lipat! Simak Resep Perkedel Jagung

- 28 Februari 2023, 16:15 WIB
Resep perkedel jagung untuk takjil Ramadhan
Resep perkedel jagung untuk takjil Ramadhan /YouTube tri pujis.

Cara Buat:

1. Siapkan semua bahan terlebih dahulu.

2. Iris tipis 2 batang daun bawang dan sisir jagung manis dari batangnya. Sisihkan.

3. Siapkan chopper atau blender.

4. Masukan jagung ke dalam chopper dan sisihkan sedikit. Lalu, tambahkan 3 siung bawang putih, 4 buah cabai keriting. Chopper hingga halus.

Baca Juga: Wow! Minum Kopi di Pagi Hari Ternyata Punya Segudang Manfaat! Apa Saja?

5. Jika sudah halus, tambahkan sisa jagung manis dan chopper sebentar saja. Agar perkedel masih bertekstur jagung.

6. Pindahkan ke dalam wadah.

7. Tambahkan bumbu pelengkap seperti 1 sdt gula, ⅔ garam, ¼ sdt ketumbar bubuk dan sejumput lada bubuk. Lalu, masukan 1 butir telur dan 4 sdm tepung terigu. Aduk hingga tercampur rata.

8. Masukan irisan daun bawang. Aduk hingga tercampur rata.

Baca Juga: Padahal Cuma Pakai Bahan Sederhana di Kulkas, Tapi Menu Ini Langsung Ludes Ketika Baru Matang, Simak Resepnya

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah