Topingnya Tinggal Pilih, Inilah Ide Jualan Kue Pukis yang Enak dan Empuk, Orang Rela Antre untuk Membeli

- 28 Februari 2023, 10:20 WIB
Ide jualan kue pukis dengan berbagai toping, rasanya enak dan empuk
Ide jualan kue pukis dengan berbagai toping, rasanya enak dan empuk /YouTube Nophy kitchen

Baca Juga: Dari 2 Bungkus Nutrijell Leci Terjual Ratusan Cup Perhari, Cocok untuk Ide Jualan Minuman Ramadhan 2023

Berikut cara membuatnya:

1. Pertama, didihkan air di dalam wajan atau panci, lalu masukkan wadah berisi margarin 125 gram, kemudian aduk-aduk dan lelehkan, lalu sisihkan.

2. Siapkan panci, lalu masukkan 165 ml santan dan ¼ sdt garam, aduk-aduk rata dan masak hingga mendidih.

3. Setelah itu, matikan kompor dan masukkan 165 ml susu cair dan 80 ml susu kental manis, kemudian aduk-aduk rata, lalu dinginkan.

4. Siapkan gelas, tuang air hangat, tambahkan 4 gram ragi dan 20 gram gula pasir, lalu aduk-aduk rata, diamkan selama 10 menit.

5. Ambil sebuah wadah, lalu masukkan 3 butir kuning telur, 2 butir telur, 200 gram gula, dan ½ sdt vanili, kemudian mixer sampai mengembang dan mengental.

6. Setelah itu, ayak dan masukkan bahan-bahan seperti 300 gram tepung terigu dan 30 gram tepung maizena, mixer kembali sampai tercampur rata.

7. Masukkan santan sedikit demi sedikit ke dalam adonan, lalu mixer kembali sampai tercampur dengan merata.

Baca Juga: Mudah dan Nikmat, Ternyata Begini Resep Bihun Goreng ala Abang Pinggir Jalan!

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah