Auto Cuan di Bulan Puasa Mulai Bisnis Kecil dari Resep Ide Usaha Risol Mayo Buat Takjil, Lumer Creamy Melimpah

- 27 Februari 2023, 07:00 WIB
Resep ide usaha risol mayo lumer, creamt, dan isi melimpah untuk takjil bulan puasa
Resep ide usaha risol mayo lumer, creamt, dan isi melimpah untuk takjil bulan puasa /YouTube tri pujis

Baca Juga: Pencinta Kopi Boleh Merapat! Berikut Resep Kue Bolu Kukus Coffee untuk Menemani Waktu Santai Kamu di Rumah

11. Lipat risoles mayo menyerupai amplop dan oleskan larutan tepung terigu pada sisi yang belum terlipat. Gulung sehingga bentuknya menyerupai risoles pada umumnya.

12. Jika proses pembentukan sudah selesai, celupkan risol mayo ke dalam larutan tepung terigu dan pindahkan ke dalam mangkuk berisi tepung roti.

13. Goreng dalam minyak yang benar-benar panas sampai cemilan tersebut matang dan warnanya keemasan.

14. Selanjutnya, angkat dan tiriskan jika risoles mayo hasil olahan resep ini sudah matang. Tunggu dingin dan kemas agar ide usaha takjil bulan puasa ini makin menarik.

Baca Juga: Enak Banget! Puding Lapis Regal Jadi Ide Jualan Takjil Saat Buka Puasa, Rasa Segarnya Sampai ke Tenggorokan!

Demikianlah resep ide usaha risol mayo yang dijamin hasilnya lumer, creamy, dan isian melimpah.

Auto cuan karena takjil ini bisa jadi salah satu yang dicari saat bulan  puasa. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah