Catat Resep Ide Usaha Takjil Segar Lembut Ini untuk Bulan Puasa, Bikinnya Praktis Modal Ekonomis Dijamin Laris

- 23 Februari 2023, 13:26 WIB
Resep ide usaha takjil segar lembut  yang ekonomis dan praktis untuk bulan puasa pasti laris
Resep ide usaha takjil segar lembut yang ekonomis dan praktis untuk bulan puasa pasti laris / Instagram @vthree2107

 Baca Juga: Ide Jualan Kue Kering Terlaris! Buatnya Mudah Rasanya Enak Hasilnya Banyak, Cocok Jadi Isian Toples Lebaran

Cara Membuat:

1. Tahap pertama dalam resep takjil segar lembut ini adalah mempersiapkan panci lalu masukkan 95 gram gula pasir, 1/2 sendok teh vanilla, dan 2 jumput garam.

2. Tambahkan juga 1 bungkus agar-agar (7 gram), 1,5 sendok makan coklat bubuk,  serta 1 liter susu cair full cream rasa coklat ke dalam panci tersebut.

3. Kemudian adonan untuk ide usaha bulan puasa ini diaduk hingga tercampur rata.

4. Apabila bahan kering sudah cukup larut, nyalakan kompor dan masak adonan tersebut dengan api kecil hingga hangat sambil terus diaduk.

Baca Juga: Krispi di Luar, Lembut di Dalam, Begini Resep Cemilan Berbahan Dasar Ubi Ungu, Cocok Jadi Ide Usaha Takjil

5. Tanpa menunggu mendidih, segera masukkan 80 gram dark chocolate agar hasil takjil ini semakin terasa rasa coklatnya.

6. Aduk kembali memakai whisk dan masak sampai sekiranya dark chocolate tersebut meleleh dan menyatu dengan bahan lainnya dalam pan.

7. Jika adonan untuk puding ini sudah benar-benar mendidih, segera angkat dan pindahkan ke dalam mangkuk dengan cara disaring agar hasil puding praktis ekonomis ini lebih lembut.

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah