Wow, Gak Nyangka Kopi Sasetan Bisa Disulap Jadi Cemilan Enak untuk Isian Toples Lebaran, Pasti Keluarga Doyan!

- 17 Februari 2023, 22:26 WIB
Resep cemilan isian toples Lebaran olahan kopi saset instan
Resep cemilan isian toples Lebaran olahan kopi saset instan /YouTube Aisalatif Channel.

9. Kemudian, masukkan 340 gram tepung terigu protein rendah. Lalu, aduk hingga tercampur rata dengan menggunakan tangan.

Baca Juga: Cemilan Kroket Tahu Terlaris di Bulan Ramadan, Selalu Ludes Diserbu Jelang Buka Puasa, Suer Enak Banget!

10. Jika sudah tercampur rata, lanjut uleni adonannya hingga mudah dibentuk.

11. Jika sudah mudah dibentuk, ambil adonan secukupnya. Kemudian, bulat-bulatkan adonannya dan bentuk sedikit melonjong.

12. Lalu, belah bagian tengahnya dengan menggunakan gagang sendok seperti gambar di bawah:

/YouTube Aisalatif Channel.

13. Susun adonan yang sudah dibentuk ke atas loyang oven. Lakukan hingga adonannya habis.

14. Setelah semuanya selesai, siapkan dan panaskan oven.

15. Setelah ovennya panas, masukkan adonannya dan panggang pada suhu 150 derajat celcius dengan api atas bawah selama 20-25 menit.

16. Setelah 20-25 menit, keluarkan kue dari oven. Tunggu hingga dingin.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah