Resep Mudah dan Terbaru, Begini Cara Bikin Kue Semprit Kekinian untuk Isian Toples Lebaran, Auto Jadi Rebutan!

- 15 Februari 2023, 19:37 WIB
Resep kue semprit kekinian untuk isian toples Lebaran
Resep kue semprit kekinian untuk isian toples Lebaran /YouTube Dapur Nana's.

- 120 gr susu kental manis

- Pewarna makanan secukupnya

- Sprinkle untuk hiasan

Catatan:

- 1 resep ini jadinya kurang lebih 500 gr

- Kalau disimpan dalam toples kemasan 500 gr, maka bisa dapet 1 ½ toples 

- Bagi yang suka manis, boleh tambah gula halus

Baca Juga: Ide Jualan Anak SD Ini Bikin Kenyang dan Untung Menggiurkan, Simak Resep Mudah Membuatnya!

Cara Membuat:

1. Siapkan wadah. Kemudian, masukkan 180 gram margarin mix butter. Lalu, mixer sebentar selama 1 menit atau hingga agak pucat.

2. Setelah 1 menit, matikan mixer-nya. Kemudian, masukkan 120 gram susu kental manis. Lalu, mixer kembali sebentar cukup hingga tercampur rata.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x