Resep Sarapan Praktis Telur Pontianak yang Cepat dan Mudah, Tanpa Perlu Berjam-jam di Dapur

- 13 Februari 2023, 08:16 WIB
Resep nasi telur Pontianak
Resep nasi telur Pontianak /Instagram @foodsurvivorr.

8. Tumis sebentar potongan daun bawang, hingga nampak sedikit layu dan tercium aroma wangi.

Baca Juga: Beda dari yang Lain! Resep Nasi Goreng Ini Pakai Bumbu Kare, Dijamin Enak dan Gurih, Nikmat Saat Disantap Pagi

9. Selanjutnya, masukkan dua butir telur, tunggu hingga beberapa saat, lalu masukkan bumbu telur pontianak yang sebelumnya sudah disiapkan.

10. Masak telur hingga setengah matang. Agar sempurna, pastikan nyala api pada kompor tetap kecil. 

11. Boleh membolak balikkan telurnya, atau biarkan kuning telur tetap menghadap atas, sehingga membuat kuning telur lebih mudah lumer.

12. Jika sudah cukup matang, siapkan satu piring nasi hangat.

13. Kemudian, tuangkan telur beserta minyak dan bumbu di atas nasi hangat, selesai. Telur pontianak siap disantap!

Baca Juga: Masak Ayam Bareng Oyong, Siapa Sangka Selezat Ini! Sekali Coba Auto Tambah Lagi, Rekomendasi buat Lauk Makan

Mudah, bukan? Demikian resep sarapan praktis telur pontianak, yang sangat bisa jadi alternatif pilihan.

Terlebih, telur adalah bahan yang mudah diolah. Ia pun diketahui mengandung banyak protein, sangat cocok sebagai asupan pertama dalam tubuh untuk mengawali hari.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah