1 Resep Jadi 33 Cemilan Berbahan Dasar Pisang, Kulit Lumpia, dan Coklat, Bisa Jadi Ide Jualan Takjil!

- 5 Februari 2023, 20:35 WIB
 Cemilan Berbahan Dasar Pisang, Kulit Lumpia, dan Coklat, Bisa Jadi Ide Jualan Takjil!
Cemilan Berbahan Dasar Pisang, Kulit Lumpia, dan Coklat, Bisa Jadi Ide Jualan Takjil! /YouTube wulandari dr/

4. Siapkan 2 lembar kulit lumpia. Beri isian dengan 2 potong pisang pada bagian tengah kulit lumpia. Lalu, tambahkan selai coklat di atas buah pisang.

Baca Juga: Cari Resep Makan Malam? Buat Capcay Kuah Kental Aja yuk! Rasanya yang Gurih Dipadu dengan Nasi Hangat Enak Pol

5. Kemudian, lipat membentuk kotak. Lalu, gulung lagi dengan kulit lumpia. Rekatkan bagian pinggir kulit lumpia dengan larutan tepung terigu. Lakukan langkah ini sampai buah pisang habis.

6. Kamu bisa menyimpannya di dalam freezer. Selain itu, kamu juga bisa menggorengnya langsung.

7. Siapkan wajan dan panaskan minyak goreng. Masukkan pisang coklat yang telah dibungkus kulit lumpia. Goreng hingga kecoklatan. Lalu, angkat dan tiriskan.

8. Langkah selanjutnya, membuat saus coklat sebagai cocolan. Siapkan 125 gram coklat batang, sisir halus. Kemudian, masukkan ke dalam wadah anti panas.

Baca Juga: Cantik dan Lembut! Resep Roti Manis, Cocok Jadi Ide Usaha Rumahan, Modal Ekonomis Cara Buatnya Mudah

9. Lelehkan coklat dengan cara menaruhnya di atas air mendidih.

10. Setelah coklat meleleh, masukkan minyak goreng sebanyak 10 ml. Aduk hingga tercampur rata. Lalu, kemas ke dalam cup.

11. Siapkan box, susun pisang coklat 10 buah dan tambahkan coklat sebagai cocolannya.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x