Resep Pia Coklat Kering, Cara Buatnya Tanpa Oven, Mudah, dan Cepat, Renyah tapi Lembut, Cocok Jadi Ide Jualan

- 3 Februari 2023, 17:03 WIB
Resep pia coklat kering tanpa oven, renyah, lembut, dan mudah buat ide jualan
Resep pia coklat kering tanpa oven, renyah, lembut, dan mudah buat ide jualan /YouTube Vinastar Channel

BERITASUKOHARJO.com – Ternyata cara membuat pia coklat kering cukup mudah dan cepat.

Berikut ini resep dan cara membuat pia coklat kering tanpa oven dengan hasil yang sangat renyah tapi lembut.

Untuk diketahui, pia coklat kering ini sangat cocok jadi ide jualan lho, isian coklatnya yang padat dan manis pasti disukai banyak orang.

Berminat untuk mempraktikkan resep pia coklat kering ini? Simak setiap langkah sampai selesai, karena BeritaSukoharjo.com btelah merangkumnya secara lengkap dari kanal YouTube Vinastar Channel.

Baca Juga: Renyahnya Nampol! Stok Untuk Cemilan Rumahan yang Lagi Viral, Resep Kue Bawang Gunting, Pas Jadi Ide Jualan

Bahan Isian Coklat:

- 50 gram coklat bubuk

- 100 gram mentega asin cair

- 180-200 gram gula halus

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x