Cemilan Tradisional Super Simple dan Murah Meriah, Sekali Coba Dijamin Gak Bisa Berhenti Saking Enaknya!

- 2 Februari 2023, 16:56 WIB
Resep cemilan tradisional super simple, enak, dan murah meriah
Resep cemilan tradisional super simple, enak, dan murah meriah /YouTube PAP COOK.

5. Jika sudah tercampur rata, lanjut aduk dengan tangan sambil diawur-awur.

Baca Juga: Pakai Resep Praktis Ini Ternyata Tahu Bakso Jadi Gurih dan Kenyal, Cocok Jadi Ide Usaha Titipkan ke Warung

6. Setelah itu, masukkan 500 gram kelapa parut setengah tua yang sudah dikupas bersih, 300 gram gula pasir 1 sendok teh garam, dan 2 gram vanili bubuk.

7. Aduk hingga tercampur rata dengan menggunakan tangan, tapi jangan sambil ditekan.

8. Jika sudah tercampur rata, tambahkan pewarna makanan oranye secukupnya (bisa di-skip). Aduk kembali hingga rata tapi jangan sambil ditekan.

9. Setelah itu, siapkan cetakan agar-agar ukuran 24 centimeter.

10. Kemudian, masukkan adonannya ke dalam cetakan sambil dirapikan, tapi jangan ditekan atau dipadatkan.

Baca Juga: Cara Mudah Bikin Cemilan Lapis Tapioka Gula Aren Pakai Bahan Alami, Super Enak Legit dan Kenyal, Anti Gagal!

11. Lalu, siapkan dan panaskan kukusan serta beri serbet atau kain bersih pada penutupnya.

12. Setelah kukusannya panas, masukkan adonannya dan kukus dengan api sedang selama 1 jam.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah