Unik! Roti Goreng Montok Isi Seblak, Baru Matang Langsung Ludes Diserbu Pembeli, Cemilan Ide Jualan Terlaris!

- 2 Februari 2023, 10:40 WIB
Resep roti goreng montok isi seblak
Resep roti goreng montok isi seblak /YouTube Masakan NYAK.

Cara Membuat:

1. Siapkan wadah. Kemudian, masukkan 250 gram tepung terigu, 50 gram gula pasir, 1 butir kuning telur, 1 sendok makan ragi instan, dan 90 ml air.

2. Lalu, uleni semua bahan tersebut hingga tercampur rata.

3. Jika sudah tercampur rata, masukkan 30 gram margarin. Kemudian, uleni kembali hingga kalis.

4. Apabila sudah kalis, tutup wadah adonan dengan plastik dan diamkan selama kurang lebih 1 jam.

Baca Juga: Padahal Cuma Mengolah Tape Singkong dan Roti Tawar Seperti Ini, Cocok untuk Ide Jualan Cemilan Super Nikmat

5. Sambil menunggu, siapkan 3 buah sosis rasa ayam atau sapi. Kemudian, potong kecil-kecil. Sisihkan dulu.

6. Siapkan daun bawang secukupnya. Lalu, iris-iris tipis daun bawangnya. Sisihkan dulu.

7. Siapkan 4 buah cabai merah. Kemudian, iris menyerong. Sisihkan dulu.

8. Selanjutnya, siapkan panci dan didihkan air secukupnya.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x