Ide Usaha Toko Kue, Salah Satunya Kamu Harus Buat Bolu Tape Singkong, Pakai Resep Ini Dijamin Enak dan Lembut

- 2 Februari 2023, 09:00 WIB
Resep bolu tape singkong untuk ide usaha toko kue.
Resep bolu tape singkong untuk ide usaha toko kue. /YouTube Uli's Kitchen

2. Setelah itu, aduk-aduk terus sampai margarinnya mencair, lalu angkat, dinginkan, dan sisihkan terlebih dahulu.

3. Siapkan 200 gram tape singkong pilih yang manis, lalu hancurkan dengan menggunakan garpu sampai teksturnya lumat.

4. Setelah tape singkong dilumatkan, lalu tambahkan 3 sdm susu kental manis, kemudian aduk-aduk sampai tercampur rata.

5. Siapkan wadah baru, lalu masukkan 200 gram tepung terigu, 10 gram tepung maizena, 1 sdt vanila bubuk, ½ sdt baking powder, ½ sdt garam, kemudian aduk-aduk rata.

6. Siapkan wadah lagi, masukkan 5 butir telur, 150 gram gula pasir, 1 sdt sp, lalu mixer dengan kecepatan tinggi.

7. Setelah adonan sudah putih pucat dan berjejak, lalu masukkan tape yang sudah dilumatkan tadi, kemudian masukkan bahan kering tadi.

8. Kemudian, mixer kembali sampai tercampur rata dengan kecepatan rendah saja.

Baca Juga: Peluang Usaha, Nih! Yuk, Coba Bikin Schotel Tape Keju Buat Ide Jualan Ekonomis, Dijamin Laris

9. Tambahkan 50 ml susu cair, lalu mixer kembali sampai tercampur dengan merata.

10. Masukkan margarin yang sudah dilelehkan, aduk-aduk dan mixer lagi sampai merata.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube Uli's Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x