Asli Indonesia Banget! Bikin Sajian Laksa yang Enak dan Gurih, Bahan Ekonomis Cara Praktis

- 28 Desember 2022, 15:06 WIB
Resep laksa khas Indonesia
Resep laksa khas Indonesia /Instagram @yscooking.

- Telur rebus

- Sambal

- Jeruk nipis. 

Baca Juga: Resep Saus Barbeque Spesial Tahun Baru 2023, Bisa Dipakai untuk Daging Ayam atau Sosis

Cara Membuat:

1. Langkah pertama, rebus ayam dengan semua bahan rebusan hingga tekstur empuk lalu angkat ayam dan udang. Suwir-suwir ayam dan kupas udang, kemudian sisihkan.

2. Selanjutnya, tumis bumbu halus hingga wangi lalu masukkan ke dalam rebusan, biarkan mendidih lalu beri bumbu-bumbu dan didihkan kembali.

3. Tuangkan santan lalu masak sebentar dan matikan api.

4. Tata di dalam mangkuk lalu tambahkan bihun, tauge, kemangi, ayam, telur, dan udang. Langsung siram dengan kuah.

Baca Juga: Cuma Modal Tape Singkong Bisa Disulap Jadi Brownies yang Super Lembut dan Mewah, Cocok Jadi Ide Jualan

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: Instagram @yscooking


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x