Lembut dan Bersarang, Intip Resep dan Cara Membuat Martabak Teflon Ini! Cocok untuk Cemilan Malam Hari

- 8 Desember 2022, 17:00 WIB
Resep cemilan malam hari martabak manis yang lembut dan bersarang
Resep cemilan malam hari martabak manis yang lembut dan bersarang /YouTube Resep Abi

2. Setelah itu, kocok lepas telur dan gula tersebut sampai tercampur rata.

3. Masukkan 250 gram tepung terigu protein sedang dan 50 gram tepung tapioka, lalu aduk-aduk hingga tercampur rata.

4. Masukkan juga ½ sdt soda kue, ½ sdt baking powder, 1 bungkus susu kental manis, dan vanili bubuk secukupnya, lalu aduk-aduk lagi hingga merata.

5. Tuangkan 350 ml air ke dalam wadah adonan sedikit demi sedikit sambil diaduk-aduk terus hingga adonan tercampur rata.

6. Masukkan margarin yang sudah dilelehkan, lalu aduk-aduk sampai tercampur rata dengan adonan.

7. Tutup adonan dengan plastik atau kain bersih, lalu diamkan adonan martabak selama satu jam.

8. Setelah selesai didiamkan selama satu jam, lalu pindahkan adonan ke dalam gelas ukur.

Baca Juga: Olah Telur dengan Resep Ini! Tambahkan Kemangi Bisa Jadi Menu Masakan ala Thailand, Dijamin Enak dan Wangi

9. Siapkan teflon anti lengket, lalu tuangkan adonan martabak ke dalam teflon, kemudian panggang adonan martabak dengan api kecil.

10. Tunggu sampai muncul gelembung udara di atas permukaan martabak.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube Resep Abi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah