Kumpul Keluarga Makin Seru dengan Sajian Cemilan Puding Tape Singkong yang Enak dan Lembut, Simak Resepnya!

- 7 Desember 2022, 17:32 WIB
Resep cemilan puding tape singkong yang enak dan lembut.
Resep cemilan puding tape singkong yang enak dan lembut. /YouTube Diary Siska

5. Tambahkan beberapa tetes pewarna makanan kuning tua, lalu aduk-aduk hingga rata dan adonan menjadi warna kuning.

6. Setelah itu, masak adonan di api sedang sampai mendidih sambil terus diaduk-aduk rata.

7. Setelah adonan tape singkong mendidih, lalu matikan api kompor.

8. Tuang sebagian adonan puding ke dalam mangkuk, lalu beri pewarna makanan coklat secukupnya, aduk-aduk rata.

Baca Juga: Anti Gagal! Bikin Cemilan Lapis Singkong Pelangi Ini Ternyata Mudah dengan Resep Ini, Dijamin Enak dan Lembut

9. Siapkan loyang berukuran 18x18 cm, lalu tuang adonan puding ke dalam loyang tadi, ambil adonan puding coklat tadi, lalu tuangkan adonan puding ke atas adonan pertama.

10. Setelah itu, bentuklah motif dengan cara ditarik zigzag dengan tusukan sate.

11. Setelah motifnya pudingnya selesai dibentuk, lalu diamkan puding selama beberapa menit sampai pudingnya menjadi padat.

12. Setelah puding set atau padat, lalu keluarkan puding dari dalam loyang.

13. Sisir bagian pinggir loyangnya, lalu goyangkan loyang supaya puding mudah terlepas dari dalam loyangnya.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: Youtube Diary Siska


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x