Tanpa Oven dan Mixer! Donat Coklat Keju Ekonomis tapi Mewah, Ide Jualan yang Manis nan Creamy, Semua Jadi Suka

- 5 Desember 2022, 16:09 WIB
Resep donat cokelat keju
Resep donat cokelat keju /YouTube dapurumi

2. Masukkan margarin leleh ke dalam mangkuk. Masukkan juga 170-180 susu cair full cream.

3. Masukkan 30 gram gula pasir. Aduk sampai tercampur rata dan pastikan gulanya benar-benar larut.

4. Selanjutnya, masukkan 1 sdt ragi instan. Aduk rata. Sisihkan sebentar.

5. Siapkan wadah. Masukkan 250 gram tepung terigu, ¼ sdt garam, lalu aduk sampai tercampur rata.

Baca Juga: Masakan Sederhana ala Resto, Pakai Pakcoy dan Ayam Hasilkan Rasa Enak Buat Ketagihan, Wajib Coba!

6. Setelah itu, masukkan campuran margarin, susu, gula, dan ragi yang sudah dibuat tadi.

7. Aduk semua bahan sampai tercampur rata, cukup dengan spatulanya.

8. Setelah itu tutup adonan dengan plastik wrap atau kain bersih. Biarkan mengembang hingga 2 kali lipat atau selama kira-kira 45-70 menit.

9. Setelah adonan mengembang 2 kali lipat, kempiskan adonan sampai tidak ada udara yang mengendap.

10. Pindahkan adonan ke dalam alas kerja yang sudah ditaburi dengan tepung.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: YouTube dapurumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah