Modal Tepung Beras dan Pisang, Jadi Jajanan Tradisional Pasar Kue Nagasari yang Maknyus! Bisa Buat Ide Jualan

- 4 Desember 2022, 21:29 WIB
Resep jajanan tradisional nagasari pisang
Resep jajanan tradisional nagasari pisang /YouTube atha naufal.

CARA MEMBUAT:

1. Potong-potong buah pisang menyerong dengan ukuran sesuai selera masing-masing.

2. Lalu campurkan semua bahan, tepung beras, gula, garam dan vanili bubuk.

3. Masukkan juga santan bertahap sedikit demi sedikit sambil terus diaduk hingga benar-benar merata.

4. Masukkan juga daun pandan 3 lembar.

5. Setelah itu panaskan semua bahan di kompor.

Baca Juga: Siapa Sangka Cemilan Enak dan Cantik ini dari Olahan Bihun, Jadi Ide Jualan Bikin Banjir Orderan

6. Masak hingga semua bahan mengental.

7. Sambil memasak, jangan lupa untuk terus mengaduknya sampai ke dasar hingga teksturnya mirip dengan bubur sumsum.

8. Setelah itu, siapkan daun pisang yang sudah dipotong-potong membentuk persegi.

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: YouTube Peggy Louisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x