Sulap Pisang Jadi Cemilan Arisan yang Cantik, Modalnya Murah Rasanya Enak Mantul, Dijamin Tamu Pada Suka!

- 28 November 2022, 12:47 WIB
resep olahan pisang untuk cemilan arisan
resep olahan pisang untuk cemilan arisan /YouTube Dapur Mamike

3. Kemudian, siapkan panci, masukkan 100 gr gula merah, 100 ml air putih, 2 sdm gula pasir, 1 lembar daun pandan, dan 1/8 sdt garam,

4. Selanjutnya, masak gula merah hingga larut dan mendidih, lalu angkat dan saring agar tidak ada kotoran yang ikut, sisihkan.

Baca Juga: Resep Rahasia Bikin Cireng Renyah Tahan Lama, Ternyata Caranya Mudah Banget, Lengkap dengan Sambal Rujak

5. Setelah itu, siapkan blender, masukkan 10 lembar daun pandan yang sudah dipotong pendek kemudian ditambahkan 90 ml air, 65 ml santan instan, lalu haluskan.

6. Lanjut siapkan wadah, kemudian saring jus pandan (langkah 5) tambahkan 2 sdm gula pasir, dan 1/2 sdt garam, aduk hingga tercampur rata.

7. Setelah tercampur rata, lanjut ayak 150 gr tepung beras dan 50 gr tepung tapioka, lalu aduk hingga tercampur, sisihkan.

8. Kemudian, siapkan 7 buah pisang yang sudah matang lalu buka kulitnya.

9. Lalu, celupkan pisang kedalam adonan tepung (langkah 6-7), lanjut masukkan pisang ke dalam panci yang berisi air mendidih.

Baca Juga: Dessert Mewah Puding Coklat Lapis Kentang Super Lembut dan Cocok Jadi Sajian Saat Arisan

10. Setelah itu, rebus pisang selama 10-15 menit atau hingga matang, angkat dan tiriskan. Lanjut rebus sisa pisang.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube Dapur Mamike


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah