Resep Sayur Lontong Enak dan Praktis, Cocok Jadi Ide Jualan atau Menu Sarapan

- 17 November 2022, 22:15 WIB
Resep sayur lontong enak praktis untuk ide jualan menu sarapan
Resep sayur lontong enak praktis untuk ide jualan menu sarapan /YouTube kannako kitchen

5. Masukkan tahu ke wajan, lalu goreng sampai matang, kemudian angkat dan tiriskan.

6. Selanjutnya untuk membuat bumbu halus, siapkan bawang putih, bawang merah, cabai merah, ketumbar, kemiri, jahe, kunyit, dan udang kering.

Baca Juga: Roti Goreng Isi Kornet Ini Simpel Banget, Cemilan 6 Bahan yang Enak dan Buat Ketagihan, Bisa Dibikin Kilat!

7. Masukkan semua bahan bumbu halus ke dalam wajan, lalu goreng sampai mengeluarkan bau harum.

8. Setelah bahan matang dan harum, angkat, kemudian tiriskan dan biarkan sampai agak dingin.

9. Berikutnya masukkan bahan bumbu halus yang sudah digoreng tadi ke dalam choppe atau blender, lalu haluskan.

10. Tumis bumbu halus tersebut sampai matang menggunakan api sedang.

11. Tambahkan daun sereh, daun salam, lengkuas geprek, cabai merah, lalu tumis bumbu sampai benar-benar harum.

Baca Juga: Nasi Sebakul Habis Gara-Gara Olah Ikan Cakalang Suwir Pakai Sambal yang Pedas Nampol, Sampai Gobyos

12. Selanjutnya, potong kecil-kecil wortel, kacang panjang, labu siam yang sudah dicuci bersih dengan bentuk memanjang.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube kannako kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah