Teri Ketemu Kacang Tanah Begini Nikmatnya Luar Biasa Bikin Ngiler, Padahal Cuma Dibikin Sambal Pedas Gurih

- 17 November 2022, 21:53 WIB
Resep sambal teri kacang tanah pedas gurih
Resep sambal teri kacang tanah pedas gurih /YouTube Ika Mardatillah

Baca Juga: Isi Toples Kosong dengan Cemilan Paling Simpel Ini, 2 Bahan Saja Termasuk Kulit Lumpia Jadinya Kriuk Banget!

Cara Membuat:

1. Ambil 200 gram ikan teri kemudian cuci hingga bersih di bawanh air mengalir. Setelah itu, jemur ikan teri agar kandungan air saat pencucian tadi bisa benar-benar hilang.

2. Berikutnya, nyalakan kompor dan panaskan minyak secukupnya. Masukkan ikan teri ke dalam wajan saat minyak sudah benar-benar panas.

3. Goreng ikan teri hingga kering dan aduk-aduk beberapa kali agar matang merata. Setelah ikan teri matang, segera angkat dan tiriskan. Sisihkan sebentar.

4. Lalu, nyalakan kompor dan panaskan minyak goreng secukupnya. Masukkan 50 gram kacang tanah kupas ke dalam minyak panas dan goreng hingga berubah warna.

Baca Juga: Tahu dan Sosis Digabung Jadi Ide Jualan Harga 1000-an, Sangat Laris Dijual di Warung

5. Saat kacang tanah sudah berubah warna dan matang, segera angkat dan tiriskan kacang tanah tersebut. Sisihkan.

6. Selanjutnya, haluskan 15 siung bawang merah, 7 siung bawang putih, 3 buah cabai merah besar, 15 buah cabai rawit merah, garam,dan gula pasir secukupnya menggunakan cobek.

7. Setelah bumbu halus, masukkan 3 buah tomat merah ukuran kecil yang telah dipotong, penyedap rasa secukupnya, dan 50 gram terasi ke dalam cobek. Ulek kembali hingga halus.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube Ika Mardatillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah