Resep Cemilan Kue Semprit yang Renyah dan Gurih, Kue Jadul Favorit Banyak Orang Sejak Dulu Hingga Kini

- 17 November 2022, 17:48 WIB
resep cemilan kue semprit
resep cemilan kue semprit /Instagram @putriipermanaa

Berikut ini BeritaSukoharjo.com telah mengutip resep kue semprit yang enak dan renyah dari laman Instagram @putriipermanaa.

Baca Juga: Makan Enak Gak Perlu Mahal, Cukup Olah Bahan Sederhana Favorit Semua Orang Ini, Cemilan Nikmat Berkuah Segar!

Simak dan ikuti artikel ini dengan cermat hingga tuntas, agar Anda bisa membuat kue semprit yang anti gagal dan sesuai harapan.

BAHAN-BAHAN KUE SEMPRIT:

400 gr tepung sagu dan 180gr tepung tapioka (ini berat dari tepung setelah disangrai, dari 500 gr tepung sagu, dan 500 gr tepung tapioka, ambil sesuai berat yang diperlukan saja)
100gr butter
200gr margarin
265 gr gula halus
3 btr kuning telur
15 gr susu bubuk
1/2 sdt vanila
1/2 sdt garam
130 gr santan kental
175 gr parutan keju (oven setengah matang, lalu hancurkan)

Topping:

Parutan keju yang dipanggang setengah matang secukupnya.

CARA MEMBUAT:

1. Langkah pertama, Mixer dengan kecepatan 1, butter, margarin, dan gula halus, hanya sampai tercampur rata.

Baca Juga: Resep Asam Udeung Khas Aceh, Masakan Sederhana tapi Nikmat, Segar, Pedas dan Manis Menyatu

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: Instagram @putriipermanaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah