Mirip Ayam Goreng Padahal Cuma Cemilan Olahan Kentang dan Tepung Terigu yang Super Renyah dan Gurih

- 7 November 2022, 06:45 WIB
Resep olahan kentang yang mirip ayam goreng
Resep olahan kentang yang mirip ayam goreng /YouTube Vinastar channel

BERITASUKOHARJO.com - Kentang merupakan salah satu bahan makanan yang biasa dibuat menjadi cemilan renyah mau pun sebagai bahan tambahan pada menu masakan.

Salah satu olahan kentang adalah kentang keriting atau kentang kentucky. Modelnya mirip ayam goreng padahal cuma olahan kentang dan tepung terigu yang super renyah.

Selain renyah, olahan kentang dan tepung terigu ini rasanya gurih banget. Kamu bisa menjadikannya sebagai ide jualan cemilan kekinian baik secara online maupun offline.

Dijamin bakal laku keras karena kebanyakan orang itu menyukai cemilan dari olahan kentang dan tepung terigu seperti ini.

Baca Juga: Orderan Membludak Seketika Setelah Menjadikan Tahu Sebagai Ide Jualan, Cuma Ditambahkan Mie Aja Hasilnya Gurih

Jadi, kamu tidak perlu khawatir bila ingin menjual cemilan olahan kentang dan tepung terigu ini. Penasaran bagaimana cara membuatnya?

Berikut ini, BeritaSukoharjo.com akan membagikan resep lengkap olahan kentang dan tepung terigu ini sebagaimana yang dilansir dari kanal YouTube Vinastar Channel.

Bahan:

1 kentang ukuran sedang (180 gram)
150 gram tepung terigu serbaguna
1 sdt kaldu bubuk atau 1/2 sdt MSG
1/2 - 2/3 sdt garam (sesuai selera)
1/4 sdt baking soda
180-200 ml air
Tepung terigu serbaguna secukupnya

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Vinastar Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x