Kulit Lumpia Bisa Buat Ide Jualan? Yuk, Bikin Lumpia Panggang yang Renyah dan Lezat, Dijamin Pasti Nagih

- 5 November 2022, 17:23 WIB
Resep lumpia panggang
Resep lumpia panggang /Instagram @chingyu_may.

Baca Juga: Pencinta Pedas Ngumpul! Bongkar Rahasia Resep Ayam Penyet Sambal Ijo, Pedasnya Nampol, Lezat Menggiurkan

3. Masukkan garam, kaldu, lada, dan kecap manis. Aduk secara merata dan tambahkan secukupnya air untuk mematangkan sayuran.

4. Taburi dengan seledri dan daun bawang. Aduk sampai matang dan meresap secara sempurna.

5. Koreksi rasa. Jika sudah pas, angkat lalu tiriskan. Diamkan sekitar 15 menit hingga dingin.

6. Ambil kulit lumpia lalu isi dengan sayuran, telur dadar goreng, bawang goreng, lalu bungkus seperti amplop. Lakukan hingga semua adonan habis,

Baca Juga: Cara Mudah Buat Donat Empuk dan Montok, Tanpa Ulen, Gak Nyangka Resep Buatnya Seperti Ini!

7. Panggang di airfryer dengan suhu 180/200 celcius selama kurang lebih 20 menit.

8. Setelah 12 menit, adonan bisa langsung dibalik agar tidak gosong.

9. Jika sudah matang, angkat lalu sajikan dengan sambal.

Kini lumpia panggang siap untuk disantap. Makanan renyah ini akan lebih nikmat jika dimakan dengan campuran sambal atau saus.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: Instagram @chingyu_may


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah