Cara Mudah Bikin Cemilan dari Tepung dan Susu yang Super Renyah, Cuma Digoreng dan Bisa Ngembang Tanpa Ragi!

- 2 November 2022, 20:23 WIB
Resep cara mudah membuat cemilan tepung dan susu goreng yang renyah dan mengembang tanpa ragi
Resep cara mudah membuat cemilan tepung dan susu goreng yang renyah dan mengembang tanpa ragi /YouTube Vinastar Channel

2. Kocok sampai rata hingga gula pasirnya larut. Tambahkan air atau susu dan tuang secara bertahap.

3. Tuangkan tepung terigu serbaguna dan susu bubuk. Aduk campuran adonan tersebut sampai merata.

4. Aduk adonan menggunakan tangan yang sebelumnya telah dicuci bersih. Tambahkan mentega atau margarin. Campur dan uleni adonan tersebut sampai halus.

Baca Juga: Wow, Modal Kentang dan Tepung Jadi Cemilan Unik Super Enak, Empuknya Bikin Nagih! Cocok Jadi Ide Jualan

5. Jika sudah halus, bagi adonan menjadi enam bagian. Siapkan loyang dan olesi dengan minyak.

6. Tempatkan adonan-adonan tadi ke dalamnya. Olesi adonan juga dengan minyak. Tutup loyang dengan serbet selama 30 menit sampai satu jam. Ambil satu adonan dan gulung menggunakan rolling pin.

7. Gulung sampai pipih dan membentuk persegi. Olesi dengan minyak dan taburi dengan tepung di atasnya, kemudian lipat dari sisi bawah ke tengah dan sisi atas ke tengah.

8. Taburi sedikit tepung dan lipat juga sisi kiri ke tengah dan sisi kanan ke tengah. Lalu, pipihkan dengan menggunakan tangan dan digulung kembali menggunakan rolling pin.

Baca Juga: Fenomena Gerhana Bulan Total 08 November 2022, Wilayah Kamu Bisa Menyaksikannya? Yuk Cek Waktu dan Lokasinya

9. Gulung membentuk persegi lagi seperti di awal. Potong melintang sehingga terbentuk dua bentuk segitiga. Ulangi proses tersebut pada sisa adonan lainnya.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube Vinastar Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah