Krispi dan Pedas! Resep Tahu Walik Lengkap dengan Cocolan Sambal Kecap, Cocok untuk Ide Jualan Kekinian

- 30 Oktober 2022, 20:13 WIB
Resep tahu walik krispi dan pedas dengan cocol sambal kecap pasti cocok jadi ide jualan kekinian
Resep tahu walik krispi dan pedas dengan cocol sambal kecap pasti cocok jadi ide jualan kekinian /YouTube Ade Koerniawan

BERITASUKOHARJO.com – Salah satu ide jualan kekinian yang bisa kalian coba adalah resep cemilan gorengan.

Gorengan yang cocok untuk ide jualan kekinian yakni tahu walik yang dilengkapi dengan cocolan sambal kecap. Dipastikan akan sangat krispi dan pedas.

Tekstur dari tahu walik yang dimasak dengan resep ini krispi. Selain itu, sambal kecap untuk cocolannya juga pedas.

Perpaduan dari kedua resepi ini bisa menggugah selera. Selain rasanya yang menggugah selera, untuk membuat tahu walik dan sambal kecap juga cukup mudah.

Baca Juga: Punya Mie Basah? Buat Mie Godog Begini Saja Bisa Jadi Hidangan Hangat di Musim Hujan

Kalian bisa menyimak resep tahu walik dan sambal kecap di dalam artikel ini, yuk simak artikelnya hingga habis!

Dilansir dari kanal YouTube Ade Koerniawan, BeritaSukoharjo.com telah merangkum resep tahu walik dan sambal kecap, berikut resepnya.

Bahan Tahu Walik:

Tahu goreng

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube Ade Koerniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x