Sulap Tepung Ketan Jadi Donat Korea, Tanpa Proofing Hasilnya Empuk Anti Bantat, Cemilan Saat Ngopi dan Ngeteh

- 26 Oktober 2022, 20:08 WIB
Cemilan dari bahan tepung ketan yang dibuat donat ini sangat empuk
Cemilan dari bahan tepung ketan yang dibuat donat ini sangat empuk /YouTube mama Ezy

Gula halus secukupnya

Baca Juga: Menu Praktis Sarapan Anak Sekolah, Resep Telur Gulung ala Korea Campur Nasi, Bergizi dan Bikin Kenyang

Cara membuat:

1.Siapkan mangkuk untuk membuat adonan. Masukkan tepung ketan, tepung terigu, susu bubuk, gula pasir, garam halus, baking soda, aduk hingga semua bahan tercampur rata.

2. Masukkan margarin yang telah dicairkan, tuangkan air secukupnya dan aduk-aduk hingga tercampur rata. Uleni adonan donat dengan menggunakan tangan hingga kalis dan empuk teksturnya.

3. Setelah adonan kalis dan empuk teksturnya, selanjutnya siapkan selai coklat dan ambil sedikit adonan. Bentuk bulat dan jangan lupa tambahkan isian dari selai coklat. Tutup rapat adonan dan bentuk bulat-bulat hingga selai coklatnya tertutup. Sisihkan. Lakukan hingga adonan habis.

4. Siapkan wajan, dan masukkan minyak goreng secukupnya. Panaskan. Masukkan adonan donat dan goreng hingga matang serta berwarna kecoklatan. Angkat kemudian tiriskan.

Baca Juga: Langsung Ludes! Cuma 6 Bahan Bisa Bikin Ide Jualan yang Praktis, Berikut Resep Bubur Sumsum Gurih dan Nikmat

5. Tambahkan gula halus secukupnya, atau sesuai selera. Bisa ditambahkan dengan topping susu kental manis atau messes.

Saatnya cemilan dari donat Korea dari tepung ketan ini siap untuk disajikan di piring dan siap untuk dinikmati bersama untuk cemilan saat ngopi maupun ngeteh bersama keluarga tercinta.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube mama Ezy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x