Cara Mudah Membuat Martabak Lipat Anti Gagal yang Manis dan Lembut, Ide Jualan Modal Minim Jadi Favorit Anak!

- 23 Oktober 2022, 15:04 WIB
Resep cara mudah membuat martabak lipat anti gagal yang manis dan lembut, ide jualan modal minim favorit anak
Resep cara mudah membuat martabak lipat anti gagal yang manis dan lembut, ide jualan modal minim favorit anak /YouTube Sylvia Pradipta

2. Masukkan juga satu sendok teh baking powder, setengah sendok teh garam, dan setengah sendok teh baking soda.

3. Kemudian, pecahkan dua butir telur ke dalam chopper. Tuangkan 200 ml susu cair full cream. Nyalakan mesin dan chopper semua bahan tersebut sampai tercampur rata sekitar 30 detik.

Baca Juga: Cuma 4 Bahan Ekonomis Jadi Cemilan Pisang Mewah, Cantik Super Enak, Ide Jualan Ini Bisa Bikin Dompet Tebal!

4. Lanjut persiapkan sebuah wadah, adonan yang sudah tercampur rata tadi lalu dituangkan ke dalam wadah yang sudah dipersiapkan.

5. Panaskan teflon dengan api kecil. Kemudian, tuangkan adonan secukupnya. Buat tipis saja jangan terlalu tebal. Ratakan ke seluruh permukaan teflon.

6. Tutup teflon dan biarkan permukaan adonan berlubang atau berpori. Jika sudah berlubang, taburi dengan gula pasir secukupnya di salah satu sisinya.

7. Tambahkan dengan meises coklat secukupnya di salah satu sisi saja. Tunggu sampai bagian bawahnya kecoklatan.

Baca Juga: Ide Jualan Murah Rp500-an, Cara Bikin Molen Pisang Mini Laris Manis, Tips Renyah Tahan Lama hingga 12 Jam!

8. Apabila bagian bawah martabak sudah kecoklatan, lipat martabak sehingga sisi yang diberi meises coklat tertutupi. Jika sudah matang, angkat.

9. Setelah itu, lanjut masak adonan lainnya dengan proses yang sama. Masak hingga adonannya habis.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube Sylvia Pradipta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah