Tumis Bayam Terasi Super Lezat dan Nikmat, Bisa Habisin Nasi Sebakul, Menu Masakan Praktis di Siang Hari

- 19 Oktober 2022, 09:37 WIB
Resep tumis bayam terasi yang luar biasa lezat
Resep tumis bayam terasi yang luar biasa lezat /Youtube Rayyan Al Ghazali

BERITASUKOHARJO.com - Buat kamu yang bosan makan sayur bayam yang dimasak bening terus, kini saatnya kamu beralih ke resep yang satu ini, dijamin bikin ketagihan.

Masih berbahan dasar bayam, tetapi cara mengolahnya berbeda dari biasanya, yaitu tumis bayam terasi yang rasanya super lezat dan nikmat banget, apalagi dimakan dengan nasi hangat, bisa-bisa habisin nasi sebakul, nih.

Sayur tumis bayam ini merupakan menu masakan praktis yang bisa kamu coba di rumah sebagai menu makan siang atau pun menu makan malam untuk keluarga tercinta.

Jadi, kamu tidak bosan dengan sayur bayam bila dimasak tumis begini. Cara masaknya pun sangat mudah dan termasuk menggunakan bahan yang ekonomis banget.

Baca Juga: Bikin Roti yang Pernah Viral Yuk! Ini Bubble Bread Tanpa Telur dan Tanpa Ulen, Hasilnya Enak dan Lembut Banget

Penasaran bagaimana sih cara membuat tumis bayam terasi ini? BeritaSukoharjo.com telah melansir resep lengkapnya dari kanal YouTube Rayyan Al Ghazali berikut.

Bahan:

2 ikat bayam
3 siung bawang putih
5 siung bawang merah
6 buah cabai rawit merah
3 buah cabai merah keriting
2 buah tomat merah
1/2 sdt garam
1/2 sdt terasi matang
1/2 sdt penyedap rasa
1 sdt gula putih
1 sdm kecap manis
1 sdm saus tiram
50 ml air
Minyak goreng secukupnya

Cara membuat:

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: Youtube Rayyan Al Ghazali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah