Pernah Bikin Cemilan Dadar Gulung Coklat Isi Vla? Cobain deh, Lebih Enak dari Dadar Gulung Biasa!

- 5 Oktober 2022, 04:53 WIB
Resep dadar gulung cokelat isi vla
Resep dadar gulung cokelat isi vla /YouTube Devina Hermawan.

Baca Juga: Masak Ayam dengan Bumbu Sambal Kemangi Jadi Lebih Enak, Bumbu Meresap Sempurna dan Wangi Menggoda Selera

CARA MEMBUAT:

1. Langkah pertama untuk isian campurkan kuning telur, tepung terigu, gula pasir, garam maizena, perisa vanila, dan susu Ultra Mimi Kids Full Cream ke dalam wajan, lalu aduk rata kemudian masak hingga mendidih sambil tetap diaduk

2. Selanjutnya masukkan mentega, lalu masak hingga mengental kemudian pindahkan ke dalam mangkuk

3. Tutup dengan cling wrap sampai menyentuh dasar, lalu dinginkan hingga set

4. Tahap berikutnya aduk isian dengan balloon whisk sampai lembut dan merata kemudian masukkan ke dalam piping bag

Baca Juga: Daun Singkong Jangan Masak Gulai! Olah Jadi Cemilan Kriuk dan Gurih, Resep Rolade Paling Enak dan Anti Gagal

5. Selanjutnya untuk kulit, campurkan tepung terigu, tepung maizena, bubuk cokelat, margarin cair, garam, susu, margarin cair, telur, Ultra Mimi Kids Cokelat, dan air, aduk rata lalu saring

6. Langkah berikutnya panaskan wajan, kemudian tuang adonan kulit, masak hingga pinggiran kulit kering, sisihkan. Ulangi sampai habis

7. Terakhir, susun kulit, lalu semprotkan isian di atasnya kemudian gulung

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x