Simple Gak Ribet, Cemilan Puding Cantik Enak dari Roti Tawar, Santan, dan Gula Merah, Cocok Buat Ide Jualan

- 30 September 2022, 17:08 WIB
Resep puding roti tawar, santan, dan gula merah
Resep puding roti tawar, santan, dan gula merah /Instagram @nengfirsa120.

BERITASUKOHARJO.com - Yuk, bikin puding yang enak, segar, dan cantik dengan berbekal bahan utama roti tawar.

Ya, kali ini BeritaSukoharjo.com hadir untuk membagikan resep cemilan puding dari olahan roti tawar, santan, dan gula merah.

Lantaran rasanya yang enak dan tampilannya yang cantik, maka selain menjadi konsumsi pribadi, cemilan satu ini juga cocok untuk ide jualan.

Baca Juga: Roti Pisang Coklat Isian Lumer yang Enak Banget, Cuma Takaran Sendok Tanpa Mixer dan Tanpa Oven, Anti Gagal!

Apalagi cara buatnya benar-benar simple alias gak ribet sama sekali. Kamu hanya perlu mengikuti langkah-langkah pada resep ini.

Penasaran, kan, bagaimana caranya membuat puding enak, cantik, dan segar dari bahan dasar roti tawar, gula merah, dan santan?

Berikut BeritaSukoharjo.com telah merangkum resep lengkapnya untukmu, sebagaimana dilansir dari akun Instagram @nengfirsa120.

Baca Juga: Roti Goreng Pisang Milo, Perpaduan Bahan Sederhana Jadi Cemilan Luar Biasa Lumer dan Enak, Coba Resep Ini!

Bahan-Bahan A:

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: Instagram @nengfirsa120


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x