Bikin Bolu Kukus Pakai Nutrijell dan 1 Telur Ternyata Lebih Lembut dan Empuk, Mudah Banget Dibuat Pemula

- 28 September 2022, 08:55 WIB
resep bolu kukus Nutrijell 1 telur
resep bolu kukus Nutrijell 1 telur /YouTube Dapur Riri

Bahan-bahan topping:

Buttercream asin yang dibuat dari margarin, gula halus, dan susu kental manis yang di-mixer
Kacang sangrai dan meses

Alat:

Loyang ukuran 18 x 18

Cara membuat:

1. Siapkan wadah, pecahkan telur, kemudian masukkan gula pasir, Nutrijell, SP, susu kental manis, tepung terigu, dan susu cair. Aduk dengan mixer hingga kental berjejak.

2. Siapkan loyang yang sudah diolesi dengan minyak atau margarin secara tipis dan merata.

3. Tuang adonan ke dalam loyang, ratakan, dan hentak-hentakkan agar tidak ada udara yang terperangkap di dalam adonan.

Baca Juga: Ide Jualan Laris Manis dari Dessert Pisang dan Roti Tawar, Tanpa Oven Hasilnya Empuk dan Lembut, yuk Cobain!

4. Siapkan kukusan dengan memanaskannya terlebih dahulu, masukkan loyang berisi adonan, dan kukus selama 15 sampai 20 menit.

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: YouTube DAPUR RIRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah