Rahasia Pisang Goreng yang Renyah dan Istimewa, Cemilan saat Ngopi dan Ngeteh di Akhir Pekan, Simak Resepnya!

- 17 September 2022, 10:07 WIB
Resep pisang goreng istimewa
Resep pisang goreng istimewa /YouTube Rosita susi.

60 gr keju parut

Glaze taro

Minyak sayur

Baca Juga: Tempe Jangan Hanya Digoreng! Cobain Resep Tempe Kemangi Pedas Ini, Dijamin Lebih Enak dari Daging, Bikin Nagih

Cara Membuat:

1. Kupas kulit pisang kepok yang telah matang, kemudian siapkan teflon, masukkan minyak sayur dan panaskan.

Kemudian masukkan pisang kepok yang telah dikupas kulitnya.

2. Goreng pisang kepok hingga matang dan berwarna kecoklatan, bolak-balik pisangnya agar matang secara merata. Angkat kemudian tiriskan.

3. Pindahkan di atas piring dan dinginkan, siapkan alas meja. Kemudian belah jadi dua bagian pisang kepoknya.

Selanjutnya pipihkan pisang dengan menggunakan pisau atau talenan.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: YouTube Rosita susi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah