Ide Jualan Setup Roti Tawar Coklat yang Super Lumer, Praktis dan Tentunya Sangat Ekonomis, Raih Untung Jutaan

- 16 September 2022, 05:18 WIB
Ide Jualan Setup Roti Tawar Coklat
Ide Jualan Setup Roti Tawar Coklat /YouTube tri pujis

7. Jika sudah mulai panas, masukkan larutan tepung maizena yang sudah diracik tadi. Aduk-aduk terus hingga airnya mendidih.

Baca Juga: Cara Membuat Sapo Tahu Seenak Buatan Resto dengan Bahan-Bahan Ekonomis, Tak Perlu Beli Mahal Lagi, deh!

8. Jika sudah mulai mendidih, baru masukkan DCC atau coklat batangnya. Diaduk-aduk terus hingga coklat batang meleleh dan adonannya menjadi kental.

Jika adonan coklatnya sudah kental, matikan api dan biarkan dingin terlebih dahulu, ya.

9. Selanjutnya, siapkan wadah untuk setup roti tawar coklatnya. Masukkan satu lembar roti tawar ke dalam wadah atau box tersebut.

10. Kemudian, tuangkan adonan coklat ke atas roti tawar tadi. Ratakan hingga roti tawar tertutupi adonan coklat.

11. Lalu, masukkan lagi roti tawar ke atas adonan coklat. Lakukan secara bergantian hingga 4 lapis atau sesuai selera.

Baca Juga: Roti Tawar, Telur, dan Susu Jadi Cemilan Simple Sekaligus Sarapan Pagi yang Super Praktis

Nah, untuk bagian atasnya itu harus adonan coklat, ya. Jika sudah, beri toping choco chips di atasnya atau bisa juga dengan keju parut atau coklat parut.

Masukkan ke dalam kulkas agar hasilnya lebih enak dan fresh. Nah, membuat setup roti tawar coklat ini sangat mudah dan praktis, kan?

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube tri pujis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah