7 Ide Jualan Sarapan Pagi dengan Modal Kecil Untung Besar, Pasti Laris!

- 14 September 2022, 08:00 WIB
Bubur ayam, salah satu dari 7 ide jualan sarapan pagi modal kecil untung banyak yang laris
Bubur ayam, salah satu dari 7 ide jualan sarapan pagi modal kecil untung banyak yang laris /Instagram @alunrahma

BERITASUKOHARJO.com - Sarapan adalah rutinitas harian setiap orang yang tak bisa dihilangkan. 

Makan sarapan pagi sangat penting untuk menunjang produktivitas kita sehari-hari, agar lebih berenergi dan bersemangat dalam beraktifitas.

Namun, kadang kala banyak orang yang sangat sibuk dengan pekerjaannya hingga tak sempat mempersiapkan sarapan pagi.

Hal ini bisa menjadi peluang bisnis untuk Anda dengan mencoba menjual sarapan pagi yang laris dan cukup menghasilkan. Walau punya modal kecil, bisa untung besar berkat berjualan sarapan pagi.

Berikut ini BeritaSukoharjo.com akan memberikan ide jualan sarapan pagi modal kecil untung besar yang dikutip dari kanal YouTube Bisnis Bagus.

Dibawah ini adalah tujuh ide jualan sarapan pagi bermodal kecil, Anda bisa memilih salah satunya untuk dijadikan usaha kuliner Anda.

Baca Juga: Cemilan Kekinian, Ubah Roti Tawar Jadi Ide Jualan dengan Resep Sederhana Ini!

1. Lontong Sayur

Makanan ini laris di berbagai tempat di tanah air karena memang cocok sebagai menu sarapan.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube Bisnis Bagus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x