Cara Membuat Susu Kedelai Bubuk yang Mudah dan Murah, Lebih Sehat dan Enak Buatan Sendiri

- 11 September 2022, 09:23 WIB
cara membuat susu kedelai bubuk
cara membuat susu kedelai bubuk /Pixabay/bigfatcat/ Pixabay/bigfatcat

4. Bersihkan dan cuci kacang kedelai sampai benar-benar bersih, buang sisa-sisa kulit yang tertinggal, sisihkan terlebih dahulu.

5. Siapkan air secukupnya ke dalam panci, lalu panaskan sampai mendidih.

Baca Juga: Olahan Kulit Roti Tawar, No Mixer No Oven, Cemilan Enak dan Lembut, Simak Resep Lengkapnya!

6. Setelah airnya mendidih, masukkan kacang kedelai yang sudah dicuci bersih tadi, lalu rebus selama 7-10 menit, sesekali aduk-aduk. Kamu juga bisa tambahkan daun pandan saat merebus kacang kedelai supaya aromanya wangi.

7. Setelah matang, angkat dan tiriskan kacang kedelai di wadah, tunggu sampai benar-benar dingin.

8. Jemur kacang kedelai tersebut di bawah sinar matahari selama 1-2 hari sampai kacang kedelai kering.

9. Setelah kacang kedelai sudah kering, lalu siap untuk diolah.

10. Siapkan blender, masukkan kacang kedelai kering, kemudian blender sampai teksturnya halus.

11. Setelah diblender halus, pindahkan bubuk kacang kedelai ke dalam wadah.

Baca Juga: Cara Membuat Gula Aren Cair yang Sehat dan Aman, Simak Tips dan Trik Berikut Ini

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube Nini S. vlog


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah