Punya Nasi Sisa Jangan Dibuang, Sulap Jadi Cemilan Enak Sekaligus MPASI Bergizi bagi si Kecil, Pasti Lahap!

- 29 Agustus 2022, 21:10 WIB
Resep cemilan dan MPASI dari olahan nasi sisa
Resep cemilan dan MPASI dari olahan nasi sisa /Instagram @mikagemax.aditenggono.

BERITASUKOHARJO.com - Kalau kamu punya nasi sisa di rumah, jangan langsung dibuang, ya! Kenapa? Karena tentu saja masih bisa dimanfaatkan dengan baik.

Salah satunya, misalnya, disulap menjadi cemilan enak sekaligus MPASI alias makanan pendamping ASI bergizi bagi si kecil usia mulai dari 10 bulan. Dijamin pasti lahap!

Tentu saja bahan-bahan yang digunakan selain nasi sisa juga sangat sederhana dan ekonomis sehingga terjangkau di kantong.

Baca Juga: Resep Martabak Mini Ekonomis, Cemilan Legit dari Bahan Murah Meriah, Cocok Jadi Ide Jualan Kesukaan Anak-Anak

Jadi, menu olahan nasi sisa ini bisa dimakan siapa saja di rumah, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa. Semua pasti suka!

Penasaran, kan, bagaimana cara mengolah nasi sisa menjadi cemilan enak sekaligus MPASI bergizi bagi si kecil?

Jangan khawatir, berikut BeritaSukoharjo.com telah merangkum resep lengkapnya untukmu, sebagaimana dilansir dari akun Instagram @mikagemax.aditenggono.

Baca Juga: Lezatnya Keterlaluan! Tape Singkong Dicampur Telur dan Santan Jadi Cemilan Legit Bikin Lidah Bergoyang

Bahan-Bahan:

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: Instagram @mikagemax.aditenggono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x