Resep Membuat Setup Roti Tawar Keju, Cemilan Manis dan Simple untuk Menemani Waktu Santai di Rumah

- 24 Agustus 2022, 07:01 WIB
resep cemilan setup roti tawar keju
resep cemilan setup roti tawar keju /YouTube abu tosca

8. Setelah adonan selesai dibuat, waktunya untuk menyusun setup roti tawar.

9. Siapkan sebuah wadah, lalu letakkan satu lembar roti tawar ke dalam wadah tersebut.

10. Tuangkan saus setup yang sudah dibuat tadi, lalu ratakan dengan rapi.

11. Tambahkan parutan keju sesuai selera.

Baca Juga: Resep Cemilan Simpel dari Roti Tawar dan Santan, Nggak Nyangka Bisa Seenak Ini, Kamu Harus Coba!

12. Ambil satu lembar roti tawar lagi, masukkan dan beri adonan setup lagi, kemudian ratakan.

13. Ulangi proses tersebut sampai selesai atau habis, ratakan juga.

14. Tambahkan toping seperti keju parut, crispy ball, wafer, dan lainnya sesuai selera.

15. Setelah selesai disusun, masukkan setup roti tawar keju ke dalam kulkas.

16. Jika ingin disantap, keluarkan setup roti tawar keju dari kulkas setelah dingin.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube abu tosca


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah