Resep Setup Roti Tawar Praktis, Lumer dan Hemat Waktu, Wajib Coba di Rumah

- 19 Agustus 2022, 07:27 WIB
Resep Setup Roti Tawar
Resep Setup Roti Tawar /YouTube Tri Pujis

7. Setelah satu lembar roti tawar dimasukkan ke dalam cup, tuang sedikit adonan fla keju ke dalamnya. Diratakan menggunakan sendok.

Baca Juga: Resep Tempe Penyet Sambal Kemangi, Perpaduan Rasa Pedas Gurih dan Segar

8. Setelah itu, masukkan lagi roti tawar di atas fla yang sudah dituang tadi. Lakukan hingga 4 lembar roti tawar masuk semua. Fla dan roti tawar dimasukkan secara bergantian, ya.

9. Jika sudah masuk semua, pastikan yang berasa paling atas adalah fla kejunya. Lalu, taburi bagian atasnya dengan sisa parutan keju tadi. Tambahkan juga ceri dan daun pandan untuk mempercantik tampilan setup roti tawar ini.

Diamkan di dalam kulkas selama beberapa jam agar lebih enak dan nikmat. Selamat mencoba, ya. Dimakan pas keluar dari kulkas rasanya lebih enak, loh.***

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Tri Pujis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah