Resep Bihun Goreng ala Solaria dengan Bahan Lokal untuk Menu Makan Siang, Bikinnya Praktis dan No Ribet

- 16 Agustus 2022, 10:48 WIB
resep bihun goreng ala Solaria dengan bahan lokal
resep bihun goreng ala Solaria dengan bahan lokal /YouTube Devina Hermawan

BERITASUKOHARJO.com – Kamu sedang cari resep untuk menu makan siang nanti? Tepat sekali jika kamu sedang membaca artikel resep ini.

Pada artikel ini akan dibagikan resep membuat bihun goreng ala Solaria yang sangat cocok untuk salah satu menu makan siang.

Sajian bihun goreng ala Solaria ini membuatnya sangat praktis, no ribet, dan pastinya rasanya enak juga gurih dengan menggunakan bahan lokal saja.

Tertarik mencobanya? Yuk, simak resep lengkap dan cara membuat bihun goreng ala Solaria berikut ini yang telah dirangkum BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Devina Hermawan.

Baca Juga: Hanya 7 Lembar Roti Tawar Jadi Cemilan dengan Tampilan Mewah yang Cantik dengan Resep Ini, Buatnya Mudah!

Berikut ini bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat bihun goreng ala Solaria:

120 gram bihun, rendam dengan air dingin

2 butir telur

4 buah bakso sapi, potong

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x