Olah Roti Tawar dan 3 Pisang Matang Cuma 15 Menit Jadi Cemilan Enak, Resep Pisang Roti Krispi!

- 10 Agustus 2022, 22:53 WIB
olah roti tawar dan pisang matang 15 menit dengan resep pisang roti krispi jadi cemilan enak
olah roti tawar dan pisang matang 15 menit dengan resep pisang roti krispi jadi cemilan enak /Instagram @luis_widarto

BERITASUKOHARJO.com - Punya sisa tiga buah pisang matang di kulkas? Kamu bisa olah dengan roti tawar menjadi sebuah cemilan enak dengan resep goreng krispi!

Dalam membuat cemilan dengan resep pisang roti krispi ini, selain roti tawar dibutuhkan juga meises dan kacang cincang sebagai isian menemani pisang. Bisa jadi cuma dalam waktu 15 menit saja.

Kalau sedang gabut dan ingin makan cemilan, bisa langsung olah resep roti tawar dan pisang matang ini bersama teman atau keluarga.

Berikut ini adalah resep lengkap pisang roti krispi hasil olah roti tawar dan pisang matang dalam waktu 15 menit, akhirnya jadi cemilan yang enak. Dikutip BeritaSukoharjo.com dari akun Instagram @luis_widarto.

Baca Juga: Resep Rahasia Agar Puding Lumut Gula Merah Bisa Full Lumut, Dijamin Anti Gagal

Bahan-bahan:

3 buah pisang raja
10 lembar roti tawar tanpa kulit
100 gr meises coklat
100 gr kacang cincang
1 butir telur ayam
150 ml susu cair full cream
Tepung panir secukupnya
2 sdm margarin
Minyak goreng secukupnya
1 butir putih telur (sebagai bahan olesan perekat)

Cara membuat:

1. Langkah pertama, persiapkan terlebih dahulu bahan-bahan untuk membuat pisang roti krispi di atas.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: Instagram @luis_widarto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x