Bosan Tahu Digoreng Saja? Coba Resep Tumis Tahu Kemangi Berikut Ini, Cocok untuk Menu Makan Harian

- 2 Agustus 2022, 11:29 WIB
resep tumis tahu kemangi untuk menu makan harian
resep tumis tahu kemangi untuk menu makan harian /YouTube Nuraaini Soewarto

4. Siapkan minyak panas di wajan, lalu goreng tahu dengan menggunakan api sedang hingga setengah matang dan warnanya kuning keemasan.

5. Jangan lupa untuk dibalik tahunya agar merata.

6. Setelah setengah matang, angkat dan tiriskan.

7. Panaskan kembali minyak di wajan, lalu tumis bumbu halus yang sudah disiapkan tadi seperti bawang merah, bawang putih, cabe merah, jahe, dan lainnya.

8. Aduk-aduk dan tumis hingga bumbu halus harum, lalu masukkan ½ sdt kunyit bubuk.

9. Tambahkan juga lada bubuk secukupnya, lalu aduk-aduk hingga rata.

10. Masukkan bawang bombai dan cabe rawit hijau, aduk-aduk kembali.

Baca Juga: Resep Tahu Balado, Rasanya Enak dan Mudah Dibuat, Cocok Jadi Menu Makan Sehari-hari

11. Masukkan tahu yang sudah digoreng tadi, tambahkan air secukupnya, aduk-aduk rata.

12. Tutup wajan sampai air atau kuahnya mendidih dan menyusut.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube Nuraaini Soewarto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah