Resep Cemilan Enak dari 2 Bahan Ini Saja, Intip Resep Lengkapnya

- 29 Juli 2022, 11:34 WIB
Resep Cemilan 2 Bahan
Resep Cemilan 2 Bahan /Instagram @dianadelisha17

2. Kemudian, siapkan air rebusan di dalam panci untuk merebus mie instannya. 

3. Setelah air mulai mendidih, masukkan mie instan ke dalam air mendidih. Masak hingga mie instannya matang, ya.

Apabila sudah matang, angkat dan tiriskan. Lalu, sisihkan sebentar.

4. Selanjutnya adalah siapkan wadah lain. Masukkan tahu ke dalam wadah. Kemudian, hancurkan tahu menggunakan sendok garpu atau boleh diblender agar lebih cepat, ya.

Baca Juga: Resep Plecing Kangkung Enak dan Simple, Cocok untuk Menu Makan Siang Segar Anti Ribet

Apabila tahu sudah hancur dan agak halus, sisihkan terlebih dahulu, ya.

5. Kemudian, siapkan wadah dan serut wortelnya hingga selesai. Bila tidak punya alat serut, wortelnya dipotong kecil-kecil saja, ya. Sisihkan.

Nah, untuk sayurannya, boleh juga menggunakan wortel, ya.

6. Setelah itu, potong-potong kecil sosis dan juga cabe rawit serta daun bawangnya diiris halus.

7. Selanjutnya, semua bahan-bahan yang sudah dipotong tadi disisihkan sebentar, ya.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: Youtube Nuraaini Soewarto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah