Resep Lumpia Kulit Tahu, Cemilan Enak dan Garing yang Bikin Nagih

- 26 Juli 2022, 14:45 WIB
resep cemilan lumpia kulit tahu
resep cemilan lumpia kulit tahu /YouTube Ade Koerniawan

6. Masukkan 2 sdm wortel yang sudah diparut, 3 sdm daun bawang, aduk-aduk hingga rata.

7. Potong jamur shitake yang sudah direndam di air panas, lalu masukkan ke dalam adonan.

Baca Juga: Resep Pizza Singkong, Cemilan Mengenyangkan Seenak Resto Cepat Saji, Mudah Dibuat!

8. Masukkan tepung sagu, aduk-aduk hingga tercampur rata.

9. Masukkan adonan ke dalam piping bag, lalu sisihkan.

10. Siapkan kulit tahu, lalu celupkan sebentar ke dalam air.

11. Isi kulit tahu dengan adonan, lalu lipat dan gulung.

12. Lakukan langkah ini sampai adonan dan kulit tahu habis.

13. Siapkan minyak panas, lalu goreng lumpia dengan menggunakan api sedang.

14. Goreng sampai matang dan warnanya kuning keemasan.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube Ade Koerniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah