Resep Cendol Tanpa Cetakan, Hasilnya Cantik dan Lembut, Dijamin Anti Gagal

- 23 Juli 2022, 06:15 WIB
Resep cendol anti gagal
Resep cendol anti gagal /tangkapan layar Instagram @madamliu1999

BERITASUKOHARJO.com - Suka makan cendol tapi tidak tahu cara membuatnya? Selain tidak tahu, tidak punya cetakan cendol juga, ya?

Kamu harus membaca artikel ini hingga habis agar bisa menjawab masalahmu yang ingin makan cendol tapi tidak tahu resep cendol dan tidak punya cetakan juga.

Nah, resep cendol tanpa cetakan ini sangar mudah untuk dicoba, lho. Dijamin resep cendol ini anti gagal bila dicoba.

Selain itu, hasilnya juga sangat cantik dan sangat lembut, tidak ada bedanya dengan yang dicetak menggunakan cetakan.

Baca Juga: Resep Cara Memasak Sayur Rebung Santan, Rasanya Pedas, Enak dan Lezat

Nah, penasaran bagaimana resep cendol tanpa cetakan yang hasilnya cantik dan lembut? BeritaSukoharjo.com sudah merangkum resepnya dari kanal YouTube Ika Mardatillah berikut ini.

Bahan:

30 lembar daun suji
60 gr tepung beras
40 gr tepung tapioka
1 bungkus nutrijel plain
500 ml air
1/4 sdt garam
Plastik segitiga

Cara membuatnya:

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Ika Mardatillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah