Sukses Jadi Primadona, Inilah Produk UMKM Indonesia Yang Dijual di Le BHV Marais

- 11 Juni 2022, 14:55 WIB
Produk UMKM asli Indonesia sukses di gelar di Lee BHV Marais, Paris, dan mampu menarik perhatian para pengunjung.
Produk UMKM asli Indonesia sukses di gelar di Lee BHV Marais, Paris, dan mampu menarik perhatian para pengunjung. /dok. Tokopedia/

Ratusan produk UMKM Indonesia kini telah membanjiri department store terkemuka di Paris itu.

UMKM tersebut diantaranya yaitu, Mulai dari jenama batik seperti Danar Hadi, batik Trusmi, batik Shiroshima, tas kulit Janédan yang mengangkat konsep ramah lingkungan.

Baca Juga: Inilah Peringkat Boy Group di Bulan Juni, BTS Duduki Peringkat Pertama

Selain itu ada juga jenama kopi, JJ Royal, yang ikut berpartisipasi pada pameran tersebut dengan menampilkan produk-produk unggulannya.

Ini merupakan kesempatan bagi warga Indonesia untuk memperkenalkan warisan tradisi budayanya ke panggung dunia.

Sehingga para pelaku UMKM lokal dapat naik kelas dan melebarkan sayapnya hingga ke mancanegara.

Baca Juga: Keren, Lagu 'Cinta Sampai Mati' yang Dibawakan Raffa Affar Sukses hingga Asia

Pertunjukkan UMKM selain barang maupun produk lokal, kemarin ada juga pertunjukan yang sangat meriah yaitu penampilan dari Anggun C Sasmi.

Anggun tidak hanya sendiri dalam memamerkan UMKM musik tersebut, namun juga ditemani oleh para penari asli Kota Solo dan di iringi oleh gamelan yang membuat suasana pertunjukan lebih meriah.

Sungguh menarik penampilan nyinden Anggun C Sasmi dan tim nya di pusat jalanan Kota Paris tersebut.

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: ANTARA Instagram @gibran_rakabuming


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x