BIKIN MERINDING! 6 Rekomendasi Drama Korea Tentang Psikopat Paling Keji, No. 3 Diangkat dari Kisah Nyata

- 5 Juli 2023, 23:04 WIB
Drama Korea Voice
Drama Korea Voice /www.asianwiki.com/

 

4. Gap Dong

Jika Tunnel merupakan drama yang terinspirasi dari kisah nyata, nah Gap Dong merupakan drama yang memang diangkat langsung dari kisah nyata.

Diceritakan bahwa di sebuah daerah yang bernama Iltan, pada tahun 1986 sampai 1993 bersumpah akan menjadi polisi karena ingin membuktikan ayahnya yang dituduh sebagai pembunuh berantai.

Saat deadline penyelidikan kasus selesai, ternyata ada kasus baru menunjukkan pola yang sama dan berarti psikopat telah kembali beraksi.

 

5. Memorist

Bercerita tentang Dong Baek yang dapat membaca ingatan orang melalui sentuhan.

Sayangnya sejak kematian ibunya, ingatannya mengalami kerusakan dan hanya mampu mengingat tentang pembunuhan yang terjadi pada sang ibu.

Dong Baek akhirnya bekerja sama dengan profiler kriminal untuk mengungkapkan kasus pembunuhan tersebut.

 

6. Sensory Couple

Pembunuhan berantai dengan barcode pada mayat bermunculan. Sang psikopat kehilangan hasrat karena gagal dalam percobaan pembunuhannya yang terakhir.

Halaman:

Editor: Syahyurli Ainnur Bahri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah