Wajib Masuk List Tontonan Weekend, 3 Drakor Ini Bisa Nambah Pengetahuan tentang Musik Klasik dan Tradisional

- 19 Mei 2023, 11:54 WIB
Ilustrasi rekomendasi 3 drakor tema musik klasik dan tradisional untuk masuk list tontonan weekend
Ilustrasi rekomendasi 3 drakor tema musik klasik dan tradisional untuk masuk list tontonan weekend /Freepik @benzoix

Perbedaan menonjol terlihat pada latar belakang tokoh yang ada. Pada drakor Do You Like Brahms? kedua tokoh adalah mahasiswa yang sedang menempuh pendidikan di universitas musik, sedangkan dalam drakor Page Turner tokohnya merupakan siswa di SMA musik.

Jika Do You Like Brahms? lebih banyak mengupas musik klasik yaitu orkestra secara keseluruhan, dalam drakor Page Turner ini cerita lebih berfokus kepada sekelompok siswa yang menekuni alat musik piano.

Tokoh utama yaitu Yoon Yoo Seul diperankan oleh aktris muda berbakat, Kim So Hyun yang dikisahkan merupakan seorang pianis berbakat namun tidak dengan sepenuh hati menjalani hidupnya.

Yoon Yoo Seul selalu berada di bawah kontrol ibunya, hingga pada suatu hari tiba-tiba terjadi kecelakaan yang membuatnya buta.

Yoon Yo Seul kemudian bertemu dengan Cha Sik (diperankan Ji Soo) yang memiliki pengalaman sama pahitnya dengan Yoon Yo Seul.

Baca Juga: CEMILAN TEMAN NONTON DRAKOR: Bikin Chicken Wings dengan Resep Ini Pasti Enak dan Anti gagal, Rasanya Mantul!

Cha Sik sendiri merupakan siswa berbakat dibidang olahraga yang mengalami cedera dan meneruskan hidupnya sebagai siswa sekolah musik yang harus merelakan mimpi-mimpinya.

Drakor ini selain akan menambah pengetahuan tentang musik, ternyata juga diwarnai romansa cinta segitiga yang manis dan ringan.

Tertarik mendalami musik klasik terutama piano? Segera masukkan drakor ini ke list tontonan weekend dan tonton langsung.

3. Heartstrings

Heartstrings
Heartstrings Soompi

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah