10 Rekomendasi Film dan Serial Sejarah Islam Temani Ramadhan, Nomor 4 dan 10 Berkisah Tentang Rasulullah SAW

- 16 Maret 2023, 15:32 WIB
Bilal bin Rabah, salah satu rekomendasi film dan serial sejarah Islam untuk Ramadhan
Bilal bin Rabah, salah satu rekomendasi film dan serial sejarah Islam untuk Ramadhan /Tangkapan layar YouTube Info Islami Channel

BERITASUKOHARJO.com – Sudah tinggal menghitung hari untuk menyambut kedatangan bulan suci Ramadhan. Di bulan ini ada banyak aktivitas berpahala yang bisa kita lakukan, salah satunya dengan menonton film sejarah Islam untuk mengenalnya lebih dekat.

Saat ini, film bukan hanya sebagai hiburan saja. Lebih dari itu, film bisa dijadikan sebagai penambah wawasan, hingga media untuk mengenal agama lebih dekat. Untuk itu, tidak ada salahnya jika kamu menonton film dan serial sejarah Islam ini selama Ramadhan.

Nah, dalam kesempatan kali ini ada 10 rekomendasi film dan serial bertema sejarah Islam yang akan kami bagikan. Beberapa film ini sangat cocok jadi teman ngabuburit bagi kamu yang ‘mageran’.

Dilansir oleh BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Info Islami Channel, berikut daftar rekomendasi film dan serial sejarah Islam untuk temani Ramadhan:

Baca Juga: Resep Ayam Goreng Mentega, Lengkap dengan Bumbu Marinasi dan Saus untuk Menu Buka Puasa

1. Animasi Bilal bin Rabah

Film animasi ini menceritakan Bilal bin Rabah, sosok muadzin pertama dalam sejarah Islam. Meskipun film ini tidak menampilkan keseluruhan kisah sejarah, film ini berhasil meraih penghargaan sebagai Best Inspiring Movie di Festival Film Cannes.

Dalam film sejarah Islam ini, kamu akan menyaksikan perjuangan Bilal untuk membebaskan dirinya serta gambaran selintas para sahabat pada zaman Rasulullah SAW masih hidup.

Selain itu, kamu juga akan melihat pertarungan paling bersejarah yaitu Perang Badar yang dikemas dengan animasi yang sangat epik.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x